Vol. 11 No. 3 (2023): Jurnal Manajemen Bisnis Krisnadwipayana

Jurnal Manajemen Bisnis Krisnadwipayana, yang lebih dikenal dengan nama JMBK mulai dipublikasikan (diterbitkan) sejak awal tahun 2013 oleh Program Studi Magister Manajemen Universitas Krisnadwipayana. Jurnal Manajemen Bisnis Krisnadwipayana (JMBK) terbit 3 (tiga) kali dalam satu tahun, yakni Bulan April, Agustus, dan Desember. Naskah-naskah yang diterbitkan (dipublikasikan) di Jurnal Manajemen Bisnis Krisnadwipayana memuat berbagai hasil penelitian berupa kajian manajemen dan bisnis, yang meliputi manajemen produksi dan operasi, manajemen pemasaran, manajemen sumber daya manusia, manajemen keuangan sesuai isu-isu ekonomi bisnis yang berkembang saat ini. Diharapkan hasil-hasil penelitian yang dipublikasikan (diterbitkan) Jurnal Manajemen Bisnis Krisnadwipayana (JMBK) dapat memberikan berbagai manfaat, yaitu bagi pengembangan ilmu manajemen dan bisnis, sebagai referensi bagi insan akademis untuk melakukan penelitian selanjutnya, bagi para praktisi bisnis untuk menentukan kebijakan strategis , dan juga para pemangku kebijakan publik (Pemerintah baik disektor eksekutif, legislatif, dan yudikatif) untuk merumuskan sebuah aturan hukum dalam manajemen dan bisnis. Jurnal manajemen Bisnis Krisnadwipayana berdasarkan Surat Keputusan (SK) Direktorat Jendral Pendidikan Tinggi, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia Nomor 204/E/KPT/2022 tentang Peringkat Akreditasi Jurnal Ilmiah Periode IV tahun 2022, ditetapkan sebagai jurnal Ilmiah terakreditasi Peringkat Sinta 5 https://sinta.kemdikbud.go.id/journals/profile/4161.

Printed ISSN : 23384794

Electronic ISSN : 25797476

Published: 2023-12-11

Articles

  • PENGARUH RASIO UTANG TERHADAP EKUITAS DAN PENGEMBALIAN ASET TERHADAP HARGA SAHAM PERUSAHAAN SUB SEKTOR MAKANAN DAN MINUMAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

    1032-1038
     This article have been read 38 times,  downloaded 39 times
    DOI: https://doi.org/10.35137/jmbk.v11i3.171
  • PENGARUH KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA GURU SDN KOTA BARU III

    1009-1019
     This article have been read 36 times,  downloaded 43 times
    DOI: https://doi.org/10.35137/jmbk.v11i3.164
  • PENGARUH DISIPLIN KERJA DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. DARMA PANCA SAMUDRA GRESIK

    1078-1086
     This article have been read 54 times,  downloaded 28 times
    DOI: https://doi.org/10.35137/jmbk.v11i3.176
  • MODEL KUALITAS LAYANAN DAN PENERAPAN FUNGSI KUALITAS DALAM UPAYA PENINGKATAN NILAI PENJUALAN JASA BENGKEL MOBIL SHOP AND DRIVE RADIO DALAM

    1057-1068
     This article have been read 76 times,  downloaded 72 times
    DOI: https://doi.org/10.35137/jmbk.v11i3.174
  • PENGARUH BAHAN BAKU DAN PROSES PRODUKSI TERHADAP KINERJA PRODUKSI MINUMAN RASA BUAH PT. NUTRIFOOD INDONESIA

    1039-1047
     This article have been read 52 times,  downloaded 38 times
    DOI: https://doi.org/10.35137/jmbk.v11i3.172
  • PENGARUH BAKAT DAN KREATIVITAS TERHADAP JIWA KEWIRAUSAHAAN NASABAH KOPERASI ANUGRAH MEGA MANDIRI CABANG JATIMAKMUR

    1020-1031
     This article have been read 52 times,  downloaded 64 times
    DOI: https://doi.org/10.35137/jmbk.v11i3.167
  • FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI NILAI TUKAR DOLLAR AMERIKA SERIKAT TERHADAP RUPIAH

    1087-1096
     This article have been read 50 times,  downloaded 41 times
    DOI: https://doi.org/10.35137/jmbk.v11i3.177
  • PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN GITAR YAMAHA DI JAKARTA TIMUR

    997-1008
     This article have been read 63 times,  downloaded 65 times
    DOI: https://doi.org/10.35137/jmbk.v11i3.163
  • PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, KECERDASAN EMOSIONAL, DAN STRES KERJA TERHADAP PERILAKU KERJA KONTRAPRODUKTIF KARYAWAN PT HARDCASE GALERI INDONESIA

    1069-1077
     This article have been read 137 times,  downloaded 65 times
    DOI: https://doi.org/10.35137/jmbk.v11i3.175
  • PENGARUH BUDAYA ORGANISASI, LINGKUNGAN KERJA, DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA GURU SMPN 52 JAKARTA

    970-982
     This article have been read 51 times,  downloaded 34 times
    DOI: https://doi.org/10.35137/jmbk.v11i3.160
  • HARGA SAHAM DIPENGARUHI OLEH PENGEMBALIAN ASET DAN RASIO UTANG TERHADAP EKUITAS PERUSAHAAN SUB SEKTOR FARMASI INDUSTRI BARANG DAN KONSUMSI YANG TERDAFTAR DI BEI

    1048-1056
     This article have been read 100 times,  downloaded 67 times
    DOI: https://doi.org/10.35137/jmbk.v11i3.173
  • KINERJA KARYAWAN PT NOBI PUTRA ANGKASA DIPENGARUHI OLEH DISIPLIN KERJA MELALUI LINGKUNGAN KERJA

    983-996
     This article have been read 29 times,  downloaded 22 times
    DOI: https://doi.org/10.35137/jmbk.v11i3.161